04 Agustus 2009

Bicara Dengan Bahasa Hati

Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukkan oleh cinta. Tak ada penyakit yang tak dapat disembuhkan oleh kasih sayang. Tak ada permusuhan yang tak dapat dimaafkan oleh ketulusan. Tak ada kesulitan yang tak dapat dipecahkan oleh ketekunan. Tak ada batu keras yang tak dapat dipecahkan oleh kesabaran. Semua itu haruslah berasal dari hati anda.

Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula. Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapatajam otak anda, namun juga betapa lembut hati anda dalam
menjalani segala sesuatunya.Anda tak kan dapat menghentikan tangis seorang bayi hanya dengan merengkuhnya dalam lengan yang kuat. Atau, membujuknya dengan berbagai gula-gula dan ata-kata manis. Anda harus mendekapnya hingga ia merasakan detak jantung yang tenang
jauh di dalam dada anda.

Mulailah dengan melembutkan hati sebelum memberikannya pada
keberhasilan anda.


sumber :http://www.van.9f.com


0 Comments:

Posting Komentar

Setiap komentar mu akan sangat berarti sekali buat blog ku agar menjadi lebih baik kedepan nya

Blog ANdi Hatake
Free Web Site Counter

Kata Mutiara

Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusia

Kekuatan yang sesungguhnya tidak memukul dengan keras , tetapi tepat sasaran

Tertawa itu sehat, lebih-lebih jika mentertawakan diri sendiri.

Sikap diam adalah seni yang terhebat dalam suatu pembicaraan.

BURUNG DIKENAL DARI NYANYIANNYA, MANUSIA DARI KATA-KATANYA

KEHATI-HATIAN DALAM MENILAI PENDAPAT ORANG ADALAH CIRI KEMATANGAN JIWA.

JIKA ANDA MENGANTUNGKAN DIRI PADA KEBERUNTUNGAN SAJA, ANDA MEMBUAT HIDUP ANDA SEPERTI LOTERE.

SETETES TINTA BISA MENGGERAKAN SEJUTA MANUSIA UNTUK BERFIKIR.

Mimpi masa kini adalah kenyataan hari esok.

Kita memiliki keunikan masing-masing yang dapat menjadi keunggulan kita masing-masing.

Jangan menganggap diri kita tidak mampu sebelum mencoba, belajar, dan berlatih.

Ketakutan-ketakutan akan membatasi Anda untuk melakukan berbagai hal yang sangat berarti bagi Anda.


ShoutMix chat widget

  • Web
  • andihatake-naruto.blogspot.com
  •  

    template by : uniQue | modified by : your name